Home » » Faktor rendahnya pendidikan penduduk Indonesia

Faktor rendahnya pendidikan penduduk Indonesia

Written By Unknown on Rabu, 19 Desember 2012 | Rabu, Desember 19, 2012

A. pendapatan perkapita rendah sehingga orang tua atau penduduk tidak mampu bersekolah atau pun berhenti sebelum tamat.
B. ketidak seimbangan jumlah murid dengan jumlah sarana pendidika,. Seperti : jumlah kelasnya, guru dan buku pelajaran, ini berakibat tidak semua anak usia sekolah tertampung belajar disekolah.
C. masih rendahnya keasdaraan penduduk akan pentingnya pendidikan sehingga banyak orang tua yang tidak menyekolahkan anaknya disekolah. 
 
upaya untuk meningkatkan mutu pendidikan di Indonesia
A. menambah jumlah sekolah dari tingkat SD sampai dengan tim\ngkat perguruan tinggi.
B. melaksanakan program wajib belajar 9 tahun dengan tepat guna.
C.menambah jumlah pengajar (tenaga pendidik) disemua jenjang pendidikan.
D.memberikan beasiswa kepada pelajar dari keluarga yang tidak mapu tetapi berprestasi
E.meningkat pengetahuan para pendidik (guru atau dosen) dengan penatara dan pelatiahan.
F. menyempurnakan kurikulum sekolah dalam rangja meningkatkan mutu pendidikan.
Share this article :

Kunjungan

Update

 
Copyright © 2013. BERBAGI ILMU SOSIAL - All Rights Reserved | Supported by : Creating Website | Arif Sobarudin