Letak geografis adalah letak
suatu wilayah/tempat/negara berdasarkan kenyataan di permukaan bumi.
Indonesia terletak diantara 2 benua, benua Asia (di utara katulistiwa)
dan benua Australia (di selatan katulistiwa) dan terletak di antara 2
samudra, samudra Hindia dan samudra Pasifik
Letak Geograpis Indonesia
Written By Unknown on Senin, 26 November 2012 | Senin, November 26, 2012
Related Articles
Label:
Geografi
Posting Komentar