Home » » Penelitian Tindakan : Penyusunan Rencana 2

Penelitian Tindakan : Penyusunan Rencana 2

Written By Unknown on Selasa, 16 Oktober 2012 | Selasa, Oktober 16, 2012

Rencana PTK Anda hendaknya disusun berdasarkan hasil pengamatan
awal refleksif terhadap pembelajaran kelas Anda.

Misalnya, jika Anda adalah guru bahasa Inggris, Anda akan melakukan pengamatan terhadap situasi pembelajaran kelas Anda dalam konteks situasi sekolah secara umum dan mendeskripsikan hasil pengamatan. Dari sini akan mendapatkan gambaran umum
tentang masalah yang ada. Lalu Anda meminta seorang guru bahasa Inggris lain
sebagai kolaborator untuk melakukan pengamatan terhadap proses pembelajaran
yang Anda selenggarakan di kelas Anda; selama mengamati, kolaborator
memusatkan perhatiannya pada perilaku Anda sebagai guru dalam upaya
membantu murid belajar bahasa Inggris, dan perilaku murid selama proses
pembelajaran berlangsung, serta suasana pembelajarannya.
Share this article :

Kunjungan

Update

 
Copyright © 2013. BERBAGI ILMU SOSIAL - All Rights Reserved | Supported by : Creating Website | Arif Sobarudin